Biografi Giorgio Armani. Dikenal sebagai desainer kelas dunia,
ia lahir pada 11 Juli 1934, di Piacenza, sekitar 50 kilometer di
selatan Milan, di wilayah Emilia-Romagna, Italia. Ia belajar di sekolah
kedokteran selama dua tahun, mencoba-coba fotografi, memenuhi kewajiban
militer...